Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL

Kantor pusat Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL beralamat di Ruko SinghasariUtama Kav.11-12 Jl.Kertanegara No.103, Kota/Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur. Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL merupakan LSP Pihak Ketiga dan memiliki lisensi dari BNSP dengan nomor lisensi BNSP-LSP-097-ID dan nomor SK 0608/BNSP/III/2021, dengan status Aktif s/d 29/03/2026 .

Logo Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL

Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL memiliki 31 Skema, 129 Asesor dan 148 Tempat Uji Kompetensi (TUK)

Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL

Sub bidang Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL

Tempat Uji Kompetensi

Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL saat ini memiliki 148 Tempat Uji Kompetensi (TUK) yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

No Nama Lokasi Kota Provinsi Jenis TUK
1 UNIVERSITAS SYIAH KUALA BANDA ACEH Kota Banda Aceh Aceh Mandiri
2 Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Serang Banten Mandiri
3 Universitas Mercu Buana Yogyakarta Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta Mandiri
4 SMK Negeri 1 Wonosari Gunung Kidul Daerah Istimewa Yogyakarta Sewaktu
5 SEKOLAH VOKASI IPB Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta Sewaktu
6 AKADEMI KOMUNITAS PERKEBUNAN YOGYAKARTA Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta Mandiri
7 SMKN 1 NANGGULAN Kulon Progo Daerah Istimewa Yogyakarta Sewaktu
8 AGROPEDIA NUSANTARA Kulon Progo Daerah Istimewa Yogyakarta Mandiri
9 PT. CATRA INDO GROUP Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta Sewaktu
10 TUK BIOTEKNOLOGI FAKULTAS BIOLOGI UNIVERSITAS GADJAH MADA Kota Yogyakarta Daerah Istimewa Yogyakarta Mandiri
11 SMKN 1 PANDAK BANTUL Bantul Daerah Istimewa Yogyakarta Mandiri
12 SMK PPN Gorontalo Gorontalo Sewaktu
13 SMK NEGERI 1 PULUBALA Gorontalo Gorontalo Sewaktu
14 SMK NEGERI 2 LIMBOTO Gorontalo Gorontalo Sewaktu
15 PT. LUMINA AGRO MADANIA Kota Bogor Jawa Barat Sewaktu
16 BALAI PENELITIAN TANAMAN HIAS Cianjur Jawa Barat Sewaktu
17 POLITEKNIK NEGERI SUBANG Subang Jawa Barat Sewaktu
18 Universitas Winaya Mukti (UNWIM) Sumedang Jawa Barat Mandiri
19 BLK KEBUMEN Kebumen Jawa Tengah Sewaktu
20 UNIVERSITAS SLAMET RIYADI Kota Surakarta Jawa Tengah Mandiri
21 SMK FARMING PATI Pati Jawa Tengah Mandiri
22 SMKN 3 SALATIGA Kota Salatiga Jawa Tengah Sewaktu
23 SMKN 1 KALIBAGOR Banyumas Jawa Tengah Mandiri
24 SMK-SPMA H. MOENADI UNGARAN Kab. Semarang Jawa Tengah Mandiri
25 SMK SYUBANUL WATON SECANG Magelang Jawa Tengah Sewaktu
26 SMK NEGERI 1 RANDUDONGKAL Pemalang Jawa Tengah Sewaktu
27 SMK NEGERI 1 TEMANGGUNG Temanggung Jawa Tengah Sewaktu
28 SMKN JAWA TENGAH 01 PATI Pati Jawa Tengah Mandiri
29 POLITEKNIK BANJARNEGARA Banjarnegara Jawa Tengah Mandiri
30 UNIVERSITAS SEBELAS MARET Kota Surakarta Jawa Tengah Sewaktu
31 SMKN 1 BAWEN JAWA TENGAH Kab. Semarang Jawa Tengah Mandiri
32 SMKN 1 SALAM Magelang Jawa Tengah Mandiri
33 SMK NEGERI 2 PURBALINGGA Purbalingga Jawa Tengah Mandiri
34 SMK IT ASY SYADZILI PAKIS Malang Jawa Timur Sewaktu
35 SMKN 1 PUJON Malang Jawa Timur Sewaktu
36 PT. LEMBAGA SAHABAT PETANI (LSP) Mojokerto Jawa Timur Sewaktu
37 SMK DARUL KAROMAH Malang Jawa Timur Sewaktu
38 AGROKLINIK LOHJINAWI BANDAR PACITAN Pacitan Jawa Timur Sewaktu
39 SMKN 2 MOJOKERTO Kota Mojokerto Jawa Timur Sewaktu
40 BLK TUBAN Tuban Jawa Timur Sewaktu
41 OMG PACITAN (ORGANIK MULTI GUNA) Pacitan Jawa Timur Sewaktu
42 SMKN 1 WONOASRI Madiun Jawa Timur Sewaktu
43 SMK QODIRIYAH SULAIMANIYAH Malang Jawa Timur Sewaktu
44 UNIVERSITAS TRIBHUWANA TUNGGADEWI Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
45 SMKN PRINGKUKU PACITAN Pacitan Jawa Timur Sewaktu
46 SMK CENDIKA BANGSA Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
47 SMK NEGERI 1 SENDURO Lumajang Jawa Timur Sewaktu
48 SMK NURUL HUDA BANTUR Malang Jawa Timur Sewaktu
49 PERTANIAN KOTA MALANG Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
50 SMK UNITOMO SURABAYA Kota Surabaya Jawa Timur Sewaktu
51 SMK QUEEN ZAM ZAM Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
52 UD. ALAM LESTARI-NGUNUT Tulungagung Jawa Timur Sewaktu
53 JAGORANI Pacitan Jawa Timur Sewaktu
54 FORUM HIDROPONIK JAWA TIMUR Kota Surabaya Jawa Timur Sewaktu
55 DINAS TENAGA KERJA KABUPATEN KEDIRI Kediri Jawa Timur Sewaktu
56 UPT BP Karangploso Malang Jawa Timur Mandiri
57 SMK NEGERI 2 BATU Malang Jawa Timur Mandiri
58 UPT PK TULUNGAGUNG Tulungagung Jawa Timur Mandiri
59 SMKN 2 MABADIUL IHSAN TEGALSARI Banyuwangi Jawa Timur Sewaktu
60 F-MIPA UNIVERSITAS JEMBER Jember Jawa Timur Mandiri
61 Glintung Go Green Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
62 CV. MIRACLE FLORA Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
63 SMKN 1 PLOSOKLATEN Kediri Jawa Timur Sewaktu
64 CV. AGRO UTAMA MANDIRI LESTARI Kediri Jawa Timur Sewaktu
65 UNIVERSITAS WIDYAGAMA Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
66 CV. WONOSARI HORTIKULTURA INDONESIA Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
67 KELOMPOK TANI NELAYAN ANDALAN (KTNA) WINONGAN Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
68 CV. AURA SEED INDONESIA Kediri Jawa Timur Sewaktu
69 UPT BLK PROBOLINGGO KOTA Kota Probolinggo Jawa Timur Tempat Kerja
70 UPT BLK NGANJUK Nganjuk Jawa Timur Tempat Kerja
71 DINAS PENDIDIKAN KAB. PASURUAN Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
72 SMK NU AL HIDAYAH NGIMBANG Lamongan Jawa Timur Sewaktu
73 P4S KENDEDES KAB. MALANG Malang Jawa Timur Sewaktu
74 KELOMPOK TANI CEMORO ASOY Malang Jawa Timur Sewaktu
75 P4S BLIMBING ARTHA Tulungagung Jawa Timur Sewaktu
76 KNOC Ngawi Ngawi Jawa Timur Sewaktu
77 SMKN 1 MEJAYAN MADIUN Kota Madiun Jawa Timur Mandiri
78 SMKN 1 NGADIROJO Pacitan Jawa Timur Mandiri
79 SMKN KUDU JOMBANG Jombang Jawa Timur Mandiri
80 UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG Kota Malang Jawa Timur Mandiri
81 PT. TIARA KURNIA Malang Jawa Timur Sewaktu
82 UPT BLK PASURUAN Kota Pasuruan Jawa Timur Tempat Kerja
83 BALAI BESAR PELATIHAN PETERNAKAN BATU Kota Batu Jawa Timur Sewaktu
84 P4S TANI MAKMUR Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
85 DINAS KETENAGAKERJAAN KAB. SITUBONDO Situbondo Jawa Timur Sewaktu
86 SMK Islam Anharul ulum Blitar Blitar Jawa Timur Sewaktu
87 SMKN 1 KANOR BOJONEGORO Bojonegoro Jawa Timur Mandiri
88 SMK NEGERI 1 MALANG Kota Malang Jawa Timur Mandiri
89 SMK Negeri 2 Bagor Nganjuk Nganjuk Jawa Timur Mandiri
90 UPT BLK SITUBONDO Situbondo Jawa Timur Sewaktu
91 UPT BLK Jember Jember Jawa Timur Tempat Kerja
92 UNIVERSITAS WISNUWARDHANA Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
93 Politeknik Negeri Jember Jember Jawa Timur Sewaktu
94 UNIVERSITAS MAYJEN SUNGKONO Kota Mojokerto Jawa Timur Sewaktu
95 PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII Malang Jawa Timur Sewaktu
96 UPT PK Bojonegoro Bojonegoro Jawa Timur Mandiri
97 SMKN 2 DONOROJO PACITAN Pacitan Jawa Timur Tempat Kerja
98 SMKN 1 SURUH TRENGGALEK Trenggalek Jawa Timur Sewaktu
99 Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) Malang Jawa Timur Mandiri
100 SMK NEGERI 5 JEMBER Jember Jawa Timur Mandiri
101 SMKN 3 MADIUN Madiun Jawa Timur Sewaktu
102 SMKN 1 AMPELGADING Malang Jawa Timur Sewaktu
103 Universitas Trunojoyo Madura Bangkalan Jawa Timur Mandiri
104 SMKN 1 GONDANG NGANJUK Nganjuk Jawa Timur Mandiri
105 BATU URBAN FARMING Kota Batu Jawa Timur Sewaktu
106 SMKN 1 DOKO Kota Blitar Jawa Timur Sewaktu
107 SMKN 5 BOJONEGORO Bojonegoro Jawa Timur Mandiri
108 SMK NEGERI 1 NGULING PASURUAN JAWA TIMUR Pasuruan Jawa Timur Mandiri
109 BUMDES JUARA SEDENGREJO Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
110 AGRO 21 GEMILANG SINGOSARI Malang Jawa Timur Mandiri
111 universitas merdeka madiun Kota Madiun Jawa Timur Mandiri
112 BHAKTI NUSANTARA JAYA MAKMUR JEMBER Jember Jawa Timur Mandiri
113 SMKN 1 TROWULAN Kota Mojokerto Jawa Timur Sewaktu
114 SMKN 1 TULUNGAGUNG Tulungagung Jawa Timur Sewaktu
115 BALAI BESAR PENELITIAN TANAMAN JERUK DAN BUAH SUBTROPIKA Kota Batu Jawa Timur Sewaktu
116 SMKN 1 SUMBER PROBOLINGGO Kota Probolinggo Jawa Timur Sewaktu
117 SMK NEGERI 13 MALANG Kota Malang Jawa Timur Sewaktu
118 ORGANIC FARMING SCHOOL Blitar Jawa Timur Mandiri
119 KELOMPOK TANI TENGGER PERMAI Pasuruan Jawa Timur Sewaktu
120 SMK NU SUNAN AMPEL PONCOKUSUMO Malang Jawa Timur Sewaktu
121 P4S KAMPUNG TANI Tulungagung Jawa Timur Sewaktu
122 BLK BANYUWANGI Banyuwangi Jawa Timur Tempat Kerja
123 POLBANGTAN MALANG Malang Jawa Timur Sewaktu
124 PT. BUANA KARYA BHAKTI Tanah Bumbu Kalimantan Selatan Sewaktu
125 P4S PATRA MANDIRI Banjar Kalimantan Selatan Sewaktu
126 CV. ANUGERAH TIGA PUTRA Kota Banjarbaru Kalimantan Selatan Sewaktu
127 Sekolah Tinggi Ilmu Pertanian (STIPER) Amuntai Hulu Sungai Utara Kalimantan Selatan Mandiri
128 POLITEKNIK NEGERI TANAH LAUT Tanah Laut Kalimantan Selatan Mandiri
129 SMK PP NEGERI BIMA Bima Nusa Tenggara Barat Mandiri
130 BALAI PELATIHAN VOKAI DAN PRODUKTIVITAS LOMBOK TIMUR Lombok Timur Nusa Tenggara Barat Sewaktu
131 SMK NEGERI 1 SEBERIDA Indragiri Hilir Riau Sewaktu
132 SMKN 1 TEMBILAHAN HULU INDRAGIRI HILIR RIAU Indragiri Hilir Riau Mandiri
133 SMK NEGERI 1 BUNGA RAYA Siak Riau Sewaktu
134 Politani Negeri Pangkep Pangkajene dan Kepulauan Sulawesi Selatan Sewaktu
135 POLITEKNIK PEMBANGUNAN PERTANIAN GOWA Gowa Sulawesi Selatan Sewaktu
136 PKBM BATU TELLUE Sinjai Sulawesi Selatan Sewaktu
137 HOTEL TASIK RIA RESORT Kota Manado Sulawesi Utara Sewaktu
138 SMK NEGERI 1 SIAU TIMUR Kepulauan Siau Tagulandang Biaro Sulawesi Utara Sewaktu
139 TUK Pertanian SMKN 1 Koto Baru Dharmasraya Sumatera Barat Mandiri
140 Politani Payakumbuh Lima Puluh Kota Sumatera Barat Mandiri
141 Pusat Alih Teknologi dan Pengembangan Kawasan Pertanian Universitas Andalas (PATPK UNAND) Kota Padang Sumatera Barat Mandiri
142 SMK-PP NEGERI PADANG Kota Padang Sumatera Barat Mandiri
143 SMK-PP NEGERI PADANG MENGATAS SUMATERA BARAT Kota Padang Sumatera Barat Mandiri
144 UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUMATERA UTARA Kota Medan Sumatera Utara Mandiri
145 POLITEKNIK PEMBANGUNAN PERTANIAN MEDAN Kota Medan Sumatera Utara Sewaktu
146 UNIVERSITAS PEMBANGUNAN PANCA BUDI MEDAN Kota Medan Sumatera Utara Mandiri
147 FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS MEDAN AREA Kota Medan Sumatera Utara Sewaktu
148 Politeknik Wilmar Bisnis Indonesia Deli Serdang Sumatera Utara Mandiri

Tempat Uji Kompetensi (TUK) adalah tempat kerja atau tempat lainnya yang memenuhi persyaratan untuk digunakan sebagai tempat pelaksanaan uji kompetensi oleh LSP.

Berdasarkan klasifikasinya, terdapat tiga jenis TUK sebagai berikut.:

  1. Tempat Uji Kompetensi Tempat Kerja adalah TUK yang merupakan bagian dari industri tempat di mana proses produksi dilakukan. Pelaksanaan uji kompetensi di tempat kerja dilakukan pada saat peserta sertifikasi bekerja dalam proses produksi.

  2. Tempat Uji Kompetensi Sewaktu adalah TUK yang dapat berupa, namun tidak terbatas pada, ruang pertemuan yang dilengkapi dan ditata sesuai dengan persyaratan tempat uji dan fasilitas lainnya yang memenuhi persyaratan tempat uji.

  3. Tempat Uji Kompetensi Mandiri adalah TUK bukan di tempat kerja yang bermitra dengan LSP untuk digunakan sebagai tempat uji secara berkelanjutan. Kemitraan tersebut utamanya mencakup kesediaan untuk memelihara peralatan teknis dan kondisi uji di TUK terhadap persyaratan yang ditetapkan. Di samping itu, TUK mandiri dapat membantu mempromosikan dan memasarkan kegiatan sertifikasi kompetensi dari LSP.

Mau ambil sertifikasi di Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) LSP PERTANIAN NASIONAL?

Kami siap membantu Anda dalam memilih sertifikasi yang tepat untuk Anda! Konsultasikan rencana karis anda, termasuk dengan memiliki sertifikat kompetensi BNSP dengan kami di Unitkompetensi.com. Dapatkan Layanan Prioritas dengan menghubungi tim kami

Manfaat Penting Sertifikasi BNSP

Ada beberapa keuntungan bagi Anda jika telah mengikuti sertifikasi BNSP, antara lain sebagai berikut:

Meningkatkan Rasa Percaya Diri terhadap Kemampuan yang Dimiliki


Untuk Anda yang masih fresh graduate, adanya sertifikasi profesi ini bisa membantu dalam meningkatkan rasa percaya diri ketika melamar pekerjaan. Ketika sudah memiliki sertifikat BNSP, Anda bisa memberikan pembuktian bahwa kemampuan yang Anda miliki telah diakui oleh para penguji yang kompeten. Ini juga menjadi nilai tambah di mata perusahaan, sekalipun Anda masih fresh graduate.

Untuk karyawan tetap yang mengikuti sertifikasi BNSP, hal ini akan meningkatkan rasa percaya diri saat menjalankan tugas yang diamanahkan kantor. Dengan kemampuan yang telah diuji, karyawan menjadi merasa bangga bahwa kemampuannya sudah diakui dan bisa melakukan pekerjaannya dengan baik.

Mampu Mengetahui Tingkat Kemampuan Masing-Masing


Dengan adanya sertifikasi profesi, Anda bisa mengukur tingkat kemampuan dalam bidang tersebut.Dengan melihat hasil ujian, Anda juga bisa mengetahui sejauh mana kecakapan yang dimiliki, lalu bisa menilai sendiri apa saja yang harus ditingkatkan dan apa yang harus Anda pertahankan.

Membantu Meningkatkan Akses dalam Mengembangkan Diri


Apabila memiliki sertifikat kompetensi BNSP, kemampuan Anda bisa diakui secara global dan hal itu membuat Anda bisa mengembangkan kemampuan jauh lebih tinggi lagi. Bahkan peluang untuk mendapatkan pekerjaan di perusahaan bonafit pun terbuka, sebab Anda dinilai lebih unggul berkat sertifikasi tersebut.

Lebih Mudah bagi Perusahaan untuk Menyaring Calon Karyawan yang Kompeten


Berkat adanya sertifikasi profesi, perusahaan menjadi lebih mudah dalam menyaring calon karyawan yang kompeten sesuai dengan indikator kompetensi karyawan. Selain itu, HRD akan lebih mudah menemukan calon karyawan yang memenuhi kualifikasi perusahaan.

Selain itu, calon karyawan yang sudah tersertifikasi, karyawan tersebut jadi semakin mengenal bidang kerjanya, dan bisa menunjukkan bahwa keahlian yang ia miliki sudah sesuai standar. Jadi, nanti tinggal mengasah kemampuannya agar makin menonjol di perusahaan.

Produktivitas Kerja Meningkat


Apabila Anda ingin menjadi seorang profesional, maka berjuanglah untuk sampai ke level tersebut. Salah satu caranya adalah dengan mengikuti sertifikasi dan mendapatkan sertifikat BNSP. Biasanya sebelum ujian dilaksanakan akan dilakukan pelatihan terlebih dahulu untuk para peserta oleh lembaga sertifikasi tersebut. Adapun pelatihan yang dilakukan bermanfaat untuk memberikan pengetahuan mengenai standar pekerjaan yang paling baik.

Sementara itu bagi perusahaan, dengan memiliki staf yang telah teruji oleh lembaga profesional tentunya memiliki produktivitas kerja yang bisa diandalkan. Bahkan karyawan tersebut diharapkan lebih terampil dan telaten dalam bekerja, sehingga memberikan benefit untuk perusahaan.